ketemu lagi di ayani blog kali ini saya akan menjelaskan tutorial tentang membuat semacam video clip mp3 player .
mari mencoba
- buka Macromedia Flash8
- pilih document baru
- Pertama buat folder , siapkan 3 lagu letitgo,cokebottle,burn yang berekstensi flv (nama file tidak boleh ada spasi)
- Siapkan dokumen baru buat size 800px x 600px
- Pada frame pertama kita kasih flvplayback, klik menu window pilih component lalu seret flvplayback ke layar , atur sesuai selera
- Atur pada parameters pada content path, pilih lagu yang sudah disediakan, aku plih letitgo
- Simpan dengan nama burn
- Kemudian buat button beri teks burn, pada button action tulis
on(release)
{
loadMovieNum("burn.swf",1);
}
- Ulangi langkah 6 untuk button cokebottle dan burn. Pada loadMovieNum nama file yang dipanggil disesuaikan
- Simpan dengan nama index
- Buka layar baru ulangi langkah nomer 3 dan 4 untuk lagu cokebottle dan burn
- Kalo sudah buka index ctrl+enter jalankan
1.
0 komentar:
Posting Komentar